--- Arif Purnomo Aji (p*** [at] y*** [dot] com)wrote:
> salam hangat buat semua....
>
> Saya seorang pemula yang ingin belajar vb,,
> Saat ini setahu saya ada banyak database yang bisa
> didampingkan dengan vb
> Kira-kira faktor apa saja yang harus kita perhatikan
> dalam memilih database..
> adakah perbedaan yang significan antara database
> yang satu dgn yang lain, misalnya dalam kecepatan
> pengolahan data.... atau mungkin ada salah satu
> database yang paling cocok buat disandingkan dgn
> vb6.....
>
> Mohon pencerahan dari rekan-rekan semua...
>
> thank's
> Aji
soalnya, MySQL saat ini *sedang berkembang* pelan tapi pasti utk jadi DBMS yang powerful.
Gw dulu pernah 'maksain' belajar Oracle, kagok duluan gw. konsep DBMS lom kenal, udah disodorin macam kya cursor, row-locking, XA transaction -- nyerah gw!
dan, tepat di bulan desember tahun 2004 lalu, gw jatuh hati ama pacar gw yg sekarang - MySQL 5.0.1 alpha. Setengah tahun sebelumnya gw makae MySQL 4.0 n gw NGGA ADA FEELING berlebih ama tu DBMS bermaskotkan ikan lumba2. Di masa gw waktu itu, MySQL udah terlalu cukup lah utk nyediain fitur standar 'penyimpanan data' -- n sejak MySQL 5.0.1-alpha muncul, gw sedikit kepincut ama istilah stored procedure yg diusung2nya (emang sih gw pernah denger tu istilah di praktikum DBMS di kampus makae MSSQL2000 -- tp biasa laah, namanya jg mahasiswa yg sulit diatur, ilmu2 MSSQL2000 gw gag ada yg nyangkut satupun di kuping)
... satu hal yg gag gw dapet waktu gw PeDeKaTe ama Oracle n MSSQL : nie DBMS (MySQL) perawan bangedd. rupawan pula. n dia CARE pula ama semua fans-fans nya, tetep rendah hati, selalu berbaur sama komunitasnya... Dan dia *setia* bangedd nemenin gw belajar, sementara dia sendiri semakin hari semakin mantaphhh dandanannya, semakin cantik isinya, n semakin besar anunya ^_^ (kualitas, maksutnya)
Bagi gw, di era gw (baru turun coding sejak tahun 2003-2004), DBMS yang paling cocok bwt gw adalah MySQL. Skrg dia punya adik yg ngga kalah manisnya, Maria (MySQL 5.1) -- dan perangkat2 tempur tu DBMS makin lama makin nggilaniey, macam MySQL Cluster, MySQL Proxy -- menurut gw, dia bener2 NUNGGU gw bwt ngerti-in dalemannya, n ketika gw ngerasa udah cukup ngerti -- dia tambah lagi fitur2 dia..
Demikianlah pengalaman SUBYEKTIF gw dengan MySQL ... Shakila dan Maria ...
Mengenai kesangsian yang muncul dari banyak pihak yang ragu-ragu sama kejelasan MySQL itu sekarang free atau berbayar, menurut gw sih, jangan telan berita sepenggal-sepenggal. Powernya MySQL jg bukan cuman di faktor "gratis"-nya seperti beberapa produk open-source macam GIMP n DIA yang hanya lebih di faktor 'harga' ketimbang Photoshop atau Visio. Coba masuk ke website nya MySQL : http://dev.mysql.com/downloads/ ~ di situ ada tulisan gini :
For users or organizations looking to maintain their own solutions.
- I have my own method of keeping my systems up to date and am comfortable upgrading and configuring MySQL.
- I have time to monitor and adjust the MySQL settings that will tune, scale and maintain performance.
- I have experience with database security so that I know when a security breach has occurred.
- I have experience designing, setting-up and monitoring the status of MySQL replication.
- I have time to identify and resolve technical issues for myself and others.
- I have time to design and tune application code, database schemas and dynamic queries for optimal performance.
MySQL Enterprise (a.k.a. berbayar) -- itu yg sebenarnya dijual itu berupa "support" n "services". Mengutip pernyataan mereka ndiri : At the end of 2006, MySQL launched MySQL Enterprise, an offering with a robust set of services that improved the reliability, security and performance of MySQL servers. Utk lebih jelasnya, bisa maen-maen ke sini : http://www.mysql.com/products/which-edition.html
MySQL Community Edition -- absolutely free utk di-instal sendiri di server mana aja. If you have time and experiences...
NB : Gw bukan aktivis MySQL yang digaji ama MySQL. Gw cuman seorang fans...
1 comments:
Mysql, MsSql atau Oracle tetap bisa kita gunakan, tergantung dari permintaan klien kita atau kebutuhan, jika kita bisa implemetasikan di ketiga db tsb akan "terlihat" aplikasi kita lebih power full.
Jika anda senang 'ngoprek' db, mysql tempatnya.
salam
Posting Komentar